Monday, October 10, 2016

Mini Computer (Raspberry PI)

      Hi kawan, saya baru pertama kali main blog dan ini artikel pertama saya :D di baca yakk soalnya tema ini cukup menarik dan untuk menambah pengetahuan bagi yang belum tau ^_^ selamat membaca :D

+++++++++++++++++++++++++ Artikel +++++++++++++++++++++++++++++
    Raspberry Pi atau lebih di kenal sebagai sebutan "raspi" ini merupan sebuah komputer papan tunggal (single-board circuit; SBC) yang berukuran sebesar handphone dan juga ada yang sebesar kartu kredit, penggunaan raspberry pi sangat bervariasi serperti sebagai program perkantoran, sebagai game console, bisa untuk memutar video atau musik, bahkan ada yang menggunakan raspberry sebagai server.
   
                                                                       Raspberry Pi 2

       Raspberry pi ini awal di temukan atau dikembangkan oleh yayasan nirlaba, Rasberry Pi Foundation guna untuk membuat pemrogram generasi baru, khususnya bagi pelajar agar lebih tertarik dengan komputer maka terciptalah sebuah mini komputer yang dinamakan raspberry tersebut.

       berikut merupakan generasi raspberry Pi 1 - 3 :

   Raspberry 1 dan 1+ (Rilis Feb 2012)
Sistem
operasi
Linux (e.g. Raspbian), RISC OSFreeBSDNetBSDPlan 9,InfernoAROS
Tenaga1.5 W (model A),1.0 W (model A+),3.5 W (model B),3.0 W (model B+)
CPU700 MHz single-coreARM1176JZF-S (model A, A+, B, B+, CM)
Kapasitas penyimpananSDHC slot (model A and B),MicroSDHC slot (model A+ and B+), 4 GB eMMC IC chip (model CM)
Memori256 MB (model A, A+ rev 1, B rev 1)
512 MB (model A+ rev 2, B rev 2, B+, CM)
GrafisBroadcom VideoCore IV
   Raspberry 2 (Rilis Feb 2015)
Sistem operasiSama seperti Raspberry Pi 1 plus Windows 10 IoT Core[2]dan distro Linux lain sepertiRaspbian
Tenaga4.0 W
CPU900 MHz quad-core ARM Cortex-A7
Kapasitas penyimpananMicroSDHC slot
MemoriGB RAM
GrafisBroadcom VideoCore IV
   Raspberry 3 (Rilis 29 Feb 2016)
Sistem operasiRaspbian
Ubuntu MATE
Snappy Ubuntu Core
Windows 10 IoT Core[2]
RISC OS
Debian
Arch Linux ARM
Tenaga4.0 W
CPU1200 MHz quad-core ARM Cortex-A53
Kapasitas penyimpananMicroSDHC slot
MemoriGB RAM
GrafisBroadcom VideoCore IV pada frekuensi tinggi daripada versi sebelumnya yang berjalan pada 250 MHz
        Dan untuk di Indonesia pun sudah banyak yang menggunakan Raspberry Pi di sebuah forum yang saya ikuti mereka sangat kreatif dalam membuat sebuah project yang bertemakan teknologi ini tidak hanya itu rasberry Pi juga bisa untuk Tugas Akhir (Skripsi) buat mahasiswa loh hahaha....

       So... gimana? mau nyoba membuat project dengan si imut mini komputer ini? :D
demikian artikel yang bisa saya tulis :D baru pertama nulis artikel jadi kalo ada yang kurang bagus ya di maklumin aja :D 

++++++++++ Sampai Ketemu di Artikel Selanjutnya ++++++++++++++++++++

0 comments:

Post a Comment